Permainan Tradisional Dijadikan Lomba Memperingati HUT RI Ke 77, Para Siswa Kecamatan Balongan Antusias

KECAMATAN BALONGAN – Dalam memeriahkan HUT RI ke 77, Kecamatan Balongan mengadakan berbagai perlombaan, salah satunya yaitu lomba permainan tradisional. Lomba yang dilaksanakan pada hari Senin, 15 Agustus 2022 diperuntukkan bagi para siswa se Kecamatan Balongan. Dimulai dengan lomba egrang, ketapel dan balap bakiak atau balap terompah. Terlihat para siswa sangat antusias dengan perlombaan ini dibuktikan dengan banyaknya peserta yang berpartisipasi untuk memeriahkan HUT RI Ke 77. Selain untuk memeriahkan HUT RI Ke 77, tujuan diadakannya lomba ini adalah untuk mengangkat kembali permainan tradisional yang sudah jarang diminati oleh orang-orang.

TERBARU

WhatsApp Image 2023-11-26 at 13.30
PELAKSANAAN PROGRAM DUKCAPIL BERKAH, MENDAPAT DUKUNGAN DARI MASYARAKAT
Hasil Seleksi Administrasi Jabatan Pimpinan Tinggi Pratama Sekretaris Daerah Kabupaten Indramayu
Penerimaan PPPK Di Lingkungan Pemerintah Kabupaten Indramayu Tahun Anggaran 2023
Lomba Logo Hari Jadi ke-496 Kabupaten Indramayu Tahun 2023
Seleksi Terbuka Jabatan Pimpinan Tinggi Pratama Sekretaris Daerah Kabupaten Indramayu Tahun 2023
Scroll to Top